Proses mendapatkan perut Six-pack sebetulnya gampang2 susah, hal ini karena gampang teorinya tetapi susah dalam menjalankannya. Proses ini memerlukan dedikasi, niat, kesabaran serta waktu yang cukup banyak untuk mendapatkan perut six pack.
Hal yang terutama dalam Mendapatkan Perut six-pack tentu saja pola makan. Sebaiknya jadwal makan yang biasanya dilakukan 3 hari sekali, dapat anda rubah menjadi 6 kali sehari dengan mengurangi porsi makan. Makanan seperti Oatmeal, Olive oil, roti gandum utuh, buah2an, sayur mayur, kacang2an, putih telur, dada ayam, ikan, protein, teh hijau dan air dapat membantu anda mencapai tujuan.
Pilihlah juga satu hari dari seminggu untuk dijadikan hari 'Libur diet' anda dimana, pada hari libur tersebut anda dapat memakan makanan yang anda sukai dan melupakan diet anda sejenak untuk memberikan reward kepada tubuh anda yang sudah bekerja keras selama 6 hari.
Jumlah Energi yang dikeluarkan tentu saja harus lebih besar dari pada energi yang masuk apabila anda ingin mendapatkan perut six-pack bebas lemak. Cara mudah membuat energi yang dikeluarkan lebih besar tentu saja harus berolahraga.
Latihan yang cocok untuk mempercepat pembentukan six-pack adalah Crunch, Reverse crunch, oblique Crunc, Crossover Crunc, Knee Raise, Plank, side plank, bench leg raise, jacknife, seated russian twist, barbell rollout.
Bila anda malas atau tidak punya waktu untuk ke gym, koleksi dvd ini bisa membantu anda dalam berlatih. Cukup putar dvd nya, ikuti gerakannya, selesai.
Dvd yang cocok untuk latihan pembentukan six-pack ini adalah :
Killer Abs dari Jillian Michaels
6 Week Six-Pack dari Jillian Michaels
Koleksi tersebut dapat anda dapatkan di toko ini.
Posting Komentar